Postingan

Re-Design Iklan Layanan Masyarakat

Gambar
Halo semua.... Selamat datang lagi di blog gw, bagi yang belom kenal gw atau belom tau gw bisa lihat di artikel tentang perkenalan diri gw. Selamat Membaca.. Kali ini saya akan membahas mengenai bagaimana merancang sebuah komunikasi yang efektif. Sebelum itu nonton video ini! Apa yang membuat kita mengubah tindakan kita? Tali Sharot mengungkapkan tiga bahan untuk melakukan apa yang baik untuk diri sendiri. Tali Sharot adalah seorang ilmuwan saraf di University College London dan direktur Affective Brain Lab. Dia adalah anggota fakultas dari departemen Psikologi Eksperimental, Fellow Wellcome Trust, dan saat ini menjadi profesor tamu di Harvard Medical School. Penelitiannya berfokus pada bagaimana emosi, motivasi, dan faktor sosial memengaruhi harapan, keputusan, dan ingatan kita. Dalam video tersebut menjelaskan bahwa ancaman atau peringatan mempunyai dampak yang sangat kecil untuk memotivasi anda mengubah tingkah laku.  Dengan menggunakan kata-kata negatif seper

Review Iklan Honda - The Cog

Gambar
Halo semua.... Selamat datang lagi di blog gw, bagi yang belom kenal gw atau belom tau gw bisa lihat di artikel tentang perkenalan diri gw. Selamat Membaca.. Kali ini saya akan membahas tentang iklan Honda - The Cog Coba tonton! Primary Features 1. Tipe Shot Iklan Honda menggunakan tipe shot ukuran gambar one shot karena tidak ada angle yang berbeda pada video ini membuat kita seperti melihat langsung, dan menggunakan teknik gerakan kamera follow karena mengikuti objek yang bergerak membuat kita mengikuti alur dari video iklan tersebut. dan menggunakan camera movement dari awal hingga akhir pergerakan dari kiri ke kanan dengan pergerakan yang dinamis pada objek namun stabil dikarenakan camera movement stabil. pada opening video kita diberikan ukuran gambar medium shot  dan ada 1 objek yang bergerak dari kiri menuju ke kanan. dan ketika objek sebelumnya bertemu dengan objek lain shot berganti dari medium shot  zoom out menjadi long shot . agar video terlihat le

Elements of Print Ads 'NICE ALTOIDS'

Gambar
Halo semua.... Selamat datang di blog gw, bagi yang belom kenal gw atau belom tau gw bisa lihat di artikel tentang perkenalan diri gw. Selamat Membaca.. 'NICE ALTOIDS' kali ini saya akan membahas iklan print ads dari Altoids. Altoids adalah merek permen mints yang diciptakan oleh Smith & Company pada tahun 1780-an, dan mempunyai tagline "The Original Celebrated Curiously Strong Mints".  Product : ALTOIDS Company Name : Smith & Company Purpose : Memberitahukan bahwa altoids adalah permen mints yang sangat kuat Target Audience : Pria atau Wanita Umur 28-32 tahun Headline : ' NICE ALTOIDS ' Image : Seorang Pria berotot yang sedang mengepit permen altoids menggunakan kepalan tangannya dan tersenyum dengan gigi yang putih. Copy : THE CURIOUSLY STRONG MINTS  Slogan : The Original Celebrated Curiously Strong Mints Logo : Tulisan ALTOIDS pada kemasan. PRIMARY FEATURES : Color : Baby Blue, black, grey, re

How Memory Messed Up My Perception

Halo semua.... Selamat datang di blog gw, bagi yang belom kenal gw atau belom tau gw bisa lihat di artikel tentang perkenalan diri gw. Selamat Membaca.. Bagaimana memori mengacaukan persepsi gw ? sebelum itu mari kita bahas apa itu memori dan apa itu persepsi. memori adalah kemampuan untuk menyimpan segala informasi yang dapat digunakan di masa depan. persepsi adalah pengalaman yang didapatkan dari penyimpulan informasi atau pesan. persepsi biasanya terjadi pada saat setelah tahap sensasi berlangsung. dan persepsi juga merupakan proses yang aktif dari manusia dalam memilih, mengelompokkan, serta memberikan makna pada informasi yang ia terima. persepsi ada beberapa macam seperti persepsi visual yang kita dapatkan dari indera penglihatan, persepsi auditori yang kita dapatkan dari indera pendengaran, persepsi perabaan yang kita dapatkan dari indera taktil yaitu kulit, persepsi penciuman yang kita dapatkan dari indera penciuman, persepsi pengecap yang kita dapatkan dari indera pengeca

Pengaruh lingkungan pada pembelian barang (CANON 600D)

Gambar
Halo semua.... Selamat datang di blog gw, bagi yang belom kenal gw atau belom tau gw bisa lihat di artikel tentang perkenalan diri gw. Selamat Membaca.. Kali ini gw akan membahas pengaruh lingkungan pada pembelian barang, barang yang gw beli yaitu canon 600D. sebelum itu saya akan menjelaskan apa itu canon 600d dan speknya Canon adalah perusahaan yang mengkhususkan dalam produk gambar dan optik, seperti kamera, mesin fotokopi dan printer komputer. Canon 600D adalah suatu kamera dari canon yang mempunyai tipe eos 600D dan kamera ini mempunyai 2 bagian ukuran penting yang sudah diproyeksikan untuk kualitas 5184x3456 px dan pada gambar 1920 x 1080 px. lcd kamera 600D ini agak sedikit unik dibandingkan yang lainnya, yaitu lcdnya bisa ditarik keluar. Kenapa saya membeli kamera ini karena sewaktu itu di kelas banyak yang sudah mempunyai kamera bermacam macam merek dan tipe ada yang canon, nikon, sony, panasonic, dll. dan saya merasa saya membutuhkan kamera tersebut unt

Pembahasan sebuah media unik yang tidak bisa dilakukan merek lain.

Gambar
Halo semua.... Selamat datang di blog gw, bagi yang belom kenal gw atau belom tau gw bisa lihat di artikel tentang perkenalan diri gw. Selamat Membaca.. Kali ini gw akan membahas sebuah media unik dari TEH PUCUK HARUM yang tidak bisa dilakukan merek lain, sebelum mulai pembahasan gw akan kasih tau kalian apa sih teh pucuk harum itu Teh Pucuk Harum , produk minuman teh dari Mayora. Minuman ini dibuat dari pucuk daun teh pilihan, bagian terbaik untuk membuat minuman teh. Produk teh ini dipadukan dengan aroma jasmine untuk menciptakan rasa teh yang terbaik. Produk minuman ini dikemas praktis, sehingga mudah dibawa kemana saja. Produk ini memanfaatkan teknologi canggih dalam proses produksi yaitu teknologi AST (Advanced Sterilizing Techmology). Proses pengolahan alami minuman ini menjamin rasa teh yang segar sama seperti minuman teh yang baru dibuat. Teh Pucuk Harum juga bebas dari bahan pengawet, minuman ini bisa tahan hingga 1 tahun. Teh Pucuk Harum terbuat dari bahan alami yang b

Wawancara Konsumer Milo

Gambar
Halo semua.... Selamat datang di blog gw, bagi yang belom kenal gw atau belom tau gw bisa lihat di artikel tentang perkenalan diri gw. Selamat Membaca.. Kali ini  gw akan wawancara ke orang orang mengenai susu terutama susu milo. Pertanyaannya : 1. Siapakah nama anda ? 2. Apakah anda tipe orang yang suka minum susu ? 3. Pada saat apakah anda minum susu ? 4.Apakah anda sering minum susu ? 5. brand susu apa yang sering anda minum ? 6. kemasan apa yang biasa anda beli ? 7. apakah anda tau atau pernah minum milo ? 8. apa yang anda tau tentang milo ? 9. pengalaman anda minum susu? saya memilih orang orang yang diatas 20 tahun karena banyak orang yang jarang minum susu pada umur segitu, dan saya ingin mengetahui alasan kenapa mereka jarang minum susu, atau mungkin karena rasanya, atau kemasan, atau iklannya kurang menarik, dll. banyak orang yang minum susu karena bosan atau karena lagi ingin minum susu, dan juga ada orang yang suka minum susu setiap pagi